Selain menyuguhkan berita dalam bentuk narasi teks yang bersanding gambar, Redaksi media poroskepri.com juga menyediakan sebuah wadah dalam penyampaian informasi. Adapun wadah yang dimaksud merupakan berita streaming.
Versi narasi lewat video dan suara ini juga merupakan bagian dari upaya penyebaran informasi kepada publik.
Segala bentuk penyediaan dimaksud merupakan komitmen redaksi, dan dalam bagian ini hanya sebagai wadah penyampaian dan penyebaran sebuah informasi kepada masyarakat.
Selain itu pula, media poroskepri.com berusaha keras menampilkan isi dengan akurat kepada semua mitra, dan bertanggungjawab atas keterlambatan memperbarui data atau informasi. Oleh karena itu redaksi bertanggungjawab penuh atas dampak yang berakibat langsung ataupun tidak langsung.
Dari semua teks, gambar, suara dan segala bentuk grafis yang dihasilkan, redaksi berkewajiban untuk mengatur dan menata kembali sebuah informasi yang akan di konsumsi pembaca maupun di ruang publik. Redaksi juga fokus memerhatikan narasi berbau pornografi, maupun menyinggung sentimen suku, ras dan agama.
Maka di informasikan bahwa segala isi baik berupa teks dan gambar, video dan suara, maupun segala bentuk grafis yang disampaikan kepada pembaca ataupun kosumsi publik adalah tanggung jawab poroskepri.com.
Maka pembaca atau pengguna agar tidak merugikan orang lain, lembaga, ataupun badan tertentu serta menjauhi isi berbau pornografi atau menyinggung sentimen suku, agama dan ras.
Maka diinformasikan bahwa segala isi baik berupa teks dan gambar, video dan suara, maupun segala bentuk grafis yang disampaikan kepada pembaca ataupun kosumsi publik adalah tanggung jawab poroskepri.com.
Salam Redaksi
